Training Syllabus

Web Development using
HTML5, CSS3, and JavaScript

 

Training ini membahas konsep dan implementasi pengembangan aplikasi web yang berbasiskan HTML5, CSS3, dan JavaScript.

HTML merupakan bahasa yang digunakan untuk membangun antarmuka (UI) halaman web, sedangkan untuk tata letak kontrol (layouting) dan memperbagus tampilan menggunakan CSS. JavaScript digunakan agar sebuah web menjadi dinamis misalnya dengan adanya interaksi dengan user. Ketiga bahasa tersebut merupakan syarat awal yang harus dipelajari untuk membangun aplikasi web yang lebih kompleks dengan menggunakan framework yang tersedia seperti PHP, ASP.NET, dan framework yang berbasiskan JavaScript seperti Angular, Vue.js, dan yang lainnya.

Modul training disusun dari berbagai sumber dan media pembelajaran dengan penyajian materi dalam bentuk pengenalan konsep, teori, dan praktek, serta tentunya dipandu oleh trainer atau instruktur yang telah berpengalaman di bidangnya.

Durasi: 3 (Tiga) Hari

Outline Materi:

  • Overview of HTML and CSS
  • Creating and Styling HTML5 Pages
  • Introduction to JavaScript
  • Creating HTML5 Forms
  • Validating User Input Using HTML5 and JavaScript
  • Styling HTML5 Using CSS3
  • Objects and Methods in JavaScript
  • Interactive Pages Using HTML5 APIs
  • Offline Support to Web Applications
  • Adaptive User Interface
  • Using Web Workers